Pelatihan Guru-Guru DKI (Memahami Kurikulum 2013) MODERNISATOR -USAID-SAMPOERNA

Pada tanggal  30 Mei – 2 Juni 2014 , Modernisator telah menyelenggarakan pelatihan untuk 150 guru-guru yang tersebar di DKI. Acara ini dilaksanakan  di Hotel IBIS Jakarta, terselenggara berkat kerja sama dengan Sampoerna dan USAID PRIORITAS.

Salah satu  materi pelatihan adalah Memahami Kurikulum 2013.  Materi yang faktual dan sangat dibutuhkan oleh para guru di negeri ini. Peluh dan lelah para fasilitator terbayar, manakala melihat para peserta yang sangat antusias mengikuti pelatihan.

 

IMG02125-20140602-1314

Fasilitator USAID PRIORITAS berfoto bersama dengan panitia dan salah Founder Perkumpulan Modernisator Bapak Dino Patti Jalal.

  1. #1 by Dewi Rahmawati VII D/ FKIP English ( unis Syekh-Yusuf ,Tangerang) on 12 November 2014 - 7:04 am

    Hopeful ,The teachers can do their jobs kindly and always spirit in learning teaching…God bless our Teachers…..

  2. #2 by eka doni prasetya on 29 April 2015 - 6:20 am

    Curriculum related technical training is very important for teachers. it is intended that the pattern of teaching and delivering materials in accordance with the standards set by the government. hope someday can follow this activity. The more successful to miss, gracias.

Leave a comment